Ø
Mengenai adal usul nama desa gatak tidak dapat
ditemukan, karena tidak ada sumber informasi yang dapat digali. Namun menurut
sesepuh Desa Gatak, bahwa desa gatak sejak zaman Belanda sudah ada dan pada
waktu itu dipimpin oleh Raden Ronggo yang kharismatik. Di desa Gatak juga
terdapat situs bersejarah peninggalan Kanjeng Sri Susuhunan Paku Buwono X yang
berupa persinggahan.
Ø
Persinggahan tersebut dahulu digunakan oleh
apabila melakukan perjalanan ke wilayah selatan. Kepemimpinan Desa Gatak kemudian
beralih kepada Harjo Suwito sampai zaman Jepang dan Perang Kemerdekaan. Baru
pada pertengahan tahun 1956 diadakan pemilihan kepala desa dan yang terpilih
adalah Parto Darso.
Ø
Namun pada tahun 1965 beliau diamankan karena
terlibat G30S/PKI sehingga kepemmpinan sementara ditunjuk seorang Polisi yang
bernama Sajak Sudarso sebagai Pejabat Sementara. Baru pada tahun 1974 diadakan
pemilihan Kepala Desa Gatak dan dimenangkan oleh H. Adnan Imam Pribadi.
Kemudian pada tahun 1989 kepemimpinan beralih ke H. Muhammad Taufik sampai
dengan tahun 2006.
Ø
Setelah berakhir masa jabatan sambil menunggu
pemilihan kepala desa yang baru, Desa Gatak dipimpin oleh Edi Surono. Pada
tanggal 29 April 2007 diadakan pemilihan kepala desa secara serentak di 286
desa di
Kabupaten
Klaten. Yang kemudian dimenangkan oleh H. Walino.
Nama nama tokoh masyarakat yang pernah
memimpin Desa Gatak sampai saat ini sbb :
|
Tabel Pemimpin Desa Gatak 1942- 2015 |